Syarat Pengajuan Skripsi

Persyaratan Pengajual Judul Skripsi & DPS:
1. Proposal TPS yang telah disetujui dosen TPS ybs
2. Blanko Pengajuan Penyusunan Skripsi (halaman 3, 4, dan 6 dikosongkan)
3. Transkrip nilai (lulus 125 SKS & 3 sertifikasi) Lihat di panduan akademik kurikulum terbaru
4. KRS
5. Sertifikat LPSI
6. Daftar nilai praktikum (minimal C)
————————————————————————————————————–
Persyaratan-persyaratan tersebut silahkan disubmit di link berikut:
(informasi detail mengenai persyaratan bisa dilihat di link tersebut)
————————————————————————————————————–
Catatan:
*setelah mengisi form, WAJIB konfirmasi ke Hotline Telegram UUS
*Untuk mengetahui persyaratan sudah diverif atau belum, silahkan untuk cek isian data secara berkala di Cek Rekap Data
*Mohon menunggu update Pengumuman Rekomendasi Dosen Pembimbing Skripsi melalui web ini (bagian pengumuman, maksimal tanggal 19 Maret 2024)

Form Pengajuan Skripsi

Kampus 1

Universitas Ahmad Dahlan
Jl.Kapas 9, Semaki, Umbulharjo, Yogyakarta 55166
Telepon : (0274) 563515, 511830, 379418, 371120 Ext. –
Layanan Akademik : WA (0882-3346-3544)
Faximille : 0274-564604
Email : info[at]psy.uad.ac.id

Daftar di UAD dan kembangkan potensimu dengan banyak program yang bisa dipilih untuk calon mahasiswa

Informasi PMB
Universitas Ahmad Dahlan

Telp. (0274) 563515
Hotline PMB
S1 – 0853-8500-1960
S2 – 0878-3827-1960