Dosen Fakultas Psikologi UAD Menjadi Peneliti Terbaik di Tingkat PTMA, LLDikti V dan Masuk Dalam 15 Peneliti Terbaik Nasional versi SINTA
SINTA atau Science and Technology Index merupakan salah satu platform dari Kemendikbudristek yang digunakan salah satunya untuk mengukur kinerja penelitian atau kinerja ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) dari para peneliti (dosen) di Indonesia. SINTA saat ini lebih komprehensif dalam melakukan pengukuran dengan mengacu pada Metrics Score diantaranya publikasi, buku, kekayaan intelektual, penelitian, pengabdian masyarakat, produk […]